Perhelatan Lomba Pramuka
Penggalang bagi Penggalang SD dan SMP tingkat Kwarcab Malang akan digelar pada
3-4 Desember bertempat di Kwarran Kepanjen dengan mengambil tema Jelajah Kantor Pemerintah Kabupaten Malang
Cakupan materi yang dilombakan :
1) Sandi
2) KIM
3) Wawasan Kebangsaan Indonesia
4) Forum Penggalang (Penggalang SMP/MTs)
5) Menaksir
6) Peta Pita
7) Tali Temali
8) Semboyan dan Isyarat
9) Bivak
10) Poster
11) Permainan Tradisional “Bentengan”
Adapun JUKNIS Lomba silakan diunduh disini.
Jangan lupa untuk menyertakan persyaratan lomba :
1. Surat Mandat/Tugas dari Gugus Depan dan Kwartir Ranting (Gugusdepan Utusan Kwarran)
Jangan lupa untuk menyertakan persyaratan lomba :
1. Surat Mandat/Tugas dari Gugus Depan dan Kwartir Ranting (Gugusdepan Utusan Kwarran)
2. Data Peserta dan Bindamping
3. Surat
Rekomendasi Kwarran (Gudep SD/MI Mandiri dan Gudep SMP/MTs)
(Tris-Addhy)
assalaamu alaikum warahmatullaahi wabarakaatuhu
BalasHapuskakak panitia yang saya hormati, saya mau tanya mengapa pelaksanaan GP 2013 dilaksanakan tanggal 3 - 4 Desember 2013 sedangkan ditingkat SMP mulai tanggal 6 Desember diselenggarakan Ujian Semester 1, apa tidak kasihan pada adik2?
demikian pertanyaan saya, terima kasih sebelumnya
wassalaamu alaikum warahmatullaahi wabarakaatuhu
Seharusnya Memang Harus Di undur
BalasHapusHarusnya Sesudah Ujian Biar nggak Ngganggu Konsentrasi Kita
assalaamu alaikum wr. wb
BalasHapussaya ingin bertanya mengapa kegiatan ini di undurnya kok cuma sampai tnggl 8
tgl 8 itu minggu kan ..
bukanya malah mengganggu
ujian SMP mulai hari jumat sampai kamis tgl 6 - 12
kan kegiatannya tgl 8
apa tidak kasihan
kegiatan di selenggarakan di tengah" ujian, bisa juga mengganggu konsentrasi ujian
demikian pertanyaan saya
terima kasih ....